Enter your keyword

FTTM ITB selenggarakan kegiatan pengembangan diri untuk mahasiswa

FTTM ITB selenggarakan kegiatan pengembangan diri untuk mahasiswa

FTTM ITB – Sabtu, 26 Oktober 2019 Fakultas Teknik Pertambangan dan Perminyakan (FTTM) Institut Teknologi Bandung (ITB) menyelenggarakan program pengembangan karakter bagi mahasiswa dengan tema “Know Your Self and Get Your Potential”. Program ini diselenggarakan mulai pukul 9.00 s.d. 11.00 WIB diikuti oleh sekitar 120 mahasiswa dan diisi oleh ibu Nenny Miryani Saptadji, Ir., Ph.D. beserta tim.

Pada kegiatan ini para peserta akan diajak untuk mengasah kekompakan, memunculkan kreativitas, kerjasama, kejujuran, dan masih banyak lagi. dimana tujuan utama dari kegiatan ini adalah mengembangkan karakter mahasiswa/i yang baru saja masuk ke kampus ITB. Berikut adalah sebagian keseruan dari kegiatan Know Your Self yang diadakan hari sabtu kemarin.

 

X